-->

Lirik Santa Hoky - Mobil Dan Bensin

Lirik Lagu Santa Hoky - Mobil Dan Bensin

Song Writer : Obbie Messakh

Bagaikan sendok dan garpu
kita selalu bertemu
bagaikan lilin dan api
kita saling membutuhkan

kalau memang jodoh
mau apa lagi
jangankan gunung yang tinggi
pedang pun tak akan mampu

memisahkan kau dan aku sayang
memutuskan tali cinta kita

bagaikan mobil dan bensin
kita seiring sejalan
bagaikan sayur dan garam
kita memang sejoli

apapun nanti terjadi
ku ingin engkau setia
bagaikan romi dan yuli
sehidup semati

diriku bukanlah rokok
kau hisap lalu kau buang
diriku bukanlah gula
pemanis kopi pahitmu

diriku tercipta untukmu
diriku terlahir untukmu

bagaikan mobil dan bensin
kita seiring sejalan
bagaikan sayur dan garam
kita memang sejoli

apapun nanti terjadi
ku ingin engkau setia
bagaikan romi dan yuli
sehidup semati

diriku bukanlah rokok
kau hisap lalu kau buang
diriku bukanlah gula
pemanis kopi pahitmu

diriku tercipta untukmu
diriku terlahir untukmu

bagaikan mobil dan bensin
kita seiring sejalan
bagaikan sayur dan garam
kita memang sejoli

kalau memang jodoh
mau apa lagi
jangankan gunung yang tinggi
pedang pun tak akan mampu

memisahkan kau dan aku sayang
memutuskan tali cinta kita

bagaikan mobil dan bensin
kita seiring sejalan
bagaikan sayur dan garam
kita memang sejoli

Lirik Santa Hoky - Mobil Dan Bensin adalah hak cipta sepenuhnya dari artis, musisi dan label musik yang bersangkutan. Lirikimia hanya mengumpulkan semua informasi lirik dan lagu ini dari berbagai sumber di internet untuk menambah wawasan dan pengetahuan anda tentang dunia musik. Semua lagu dari lirik yang ada di blog ini sudah bisa didengarkan melalui platform streaming digital iTunes, Deezer, Joox, Spotify, KKBox dan platform streaming lainnya.

Related Posts

Subscribe Our Newsletter